Hukum & Kriminal

Wani Ngrampas di Alun-Alun Kota, Trus Main Game Online Usai

Diterbitkan

-

Wani Ngrampas di Alun-Alun Kota, Trus Main Game Online Usai

Tersangka ini musti berpindah-pindah karena aksinya mulai diketahui pihak kepolisian. Beberapa bulan lalu, ia dicari-cari anggota Polres Batu. Pasalnya, tersangka ditengarai beraksi di Batu sebanyak 6 X.

Bak belut, ia berhasil lolos dari kejaran petugas. Namun tidak saat ia beraksi di Jalan Tumapel Singgosari, tepat pada peringatan hari Kemerdekaan RI ke-74 atau Sabtu (17/8/2019).

BB : Barang bukti yang disita petugas. (ist)

BB : Barang bukti yang disita petugas. (ist)

Baca : Lha Iki Jambret Modus Nuduh Korban Kecekel Rek!

Lalu buat apa hasil perampasan ponsel-ponsel itu? Dijelaskan Iptu Supriyono SH, tersangka mengaku menjual ponsel rampasan dan uang hasilnya untuk bermain game online. Tersangka menyebut biasa main game online di sebuah warnet sekitar Sawojajar Kedungkandang Malang.

Baca Juga :
Residivis Pernah Rampas Ponsel Aremania saat Arema FC lawan Persebaya

Dijelaskan Supriyono, mantan KBO sat Reskrim Polres Malang ini, tersangka mengaku pernah beraksi di Kedungkandang, Lowokwaru, bahkan di Alun-alun Kota Malang. Saat ditangkap, ia memang sendirian. Meski demikian, pihak Polsek Singosari akan terus melakukan penyelidikan itensif. (sos)

 

Advertisement
Advertisement
Click to comment

Tinggalkan Balasan

Terpopuler

Lewat ke baris perkakas